TifaPapua.net – || Oknom Anggota DPRD Kota Sorong,persoalkan ijin tempat konser DMP di Stadion Bawela Kota Sorong,pada minggu 07 Juli 2024.
Video yang beredar luas di masyarakat,pada kamis(4/07/224).Oknom anggota DPRD Kota Sorong,mendatangi Lokasi persiapan konser DMP Stadion Bawela sekira pukul 12.22 WIT dan melakukan protes kepada ketua panitia penyelenggara konser Paul Finsen Mayor.
Percakapan dalam video berdurasi 0,44 detik,terjadi aduh mulut kedua anggota Perwakilan Rakyat itu di saksikan oleh ratusan warga.
Baca : Artikel Terkait
Terekam dalam video tersebut juga,oknom anggota DPR kota sorong itu,mencoba menjelaskan aturan tatacara menggunakan fasilitas pemerintah,dan direspon positif oleh ketua panitia DMP yang juga anggota DPD-RI terpilih Paul Finsen Mayor.
“Silahkan Pak Dewan yang terhormat,kontak pak walikota sorong,tanya soal ijin penggunaan Stadion Bawela oleh panitia Konser DMP”jangan jelaskan prosedur kepada kami (Panitia),karena kami sebagai pengguna”ujar,Paul terekam video.Kamu (Rakyat),dengar ini masa anggota dewan datang jelaskan aturan buat masyarakat.Semua rekam ya.
Hal tidak terpuji itu,mendapat sorakan warga di loksi kejadian.Kata seorang warga,mengaku berada dilokasi dan menyaksikan kejadian tersebut,mengatakan,kejadian tersebut,menunjukan begitu lemahnya komunikasi antara eksekutif dan legislative kota Sorong.Sehingga menjadi momok dan berdampak pada rakyat.”ungkap,warga melalui telepon selulernya,kepada media ini,usai kejadian.
Baca juga : JMSI Minta Polisi Usut Tuntas Pembakaran Rumah Jurnalis di Tanah Karo
DMP (Doorman’s Projec) salah satu grup band asal Melanesia tepatnya Kepulauan Solomon.Grup band ini sangat banyak digemari oleh anak-anak milenial Papua,karena berbagai lagu yang sudah mereka ciptakan.(Res)